Trendtech, Jakarta – Advan hari meluncurkan seri terbaru dari seri ‘G’ yakni Advan G5 dengan menghadirkan konfigurasi triple camera dengan menyematkan kamera utama 13MP. “Sebagai produsen smartphone yang mengerti kebutuhan konsumen, Advan selalu berusaha menghadirkan produk-produk berkualitas dan tentunya dibanderol dengan harga yang terjangkau. Sebagai perangkat terbaru, Advan G5 membawa …