Trendtech, Jakarta – Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Komunikasi dan Digital (Komdigi) resmi menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan Balai Taman Nasional Ujung Kulon, Direktorat Jenderal Konservasi Sumber Daya Alam dan Ekosistem, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Kesepakatan ini bertujuan untuk memanfaatkan dan mengembangkan Base Transceiver Station …
BAKTI
-
-
Trendtech, Jakarta – Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kominfo kembali bangkit dan membuktikan prestasinya dengan meraih penghargaan sebagai Best Transition Leader dalam GCG Awards 2024 yang diselenggarakan CNBC Indonesia bekerja sama dengan Kejakasaan Agung Republik Indonesia. Penghargaan ini, menjadi bukti nyata kerja keras BAKTI untuk berbenah diri dan menjadi …
-
Trendtech, Jakarta – Sehubungan dengan pemberitaan mengenai perusahaan perangkat lunak asal Jerman, SAP, yang dijatuhi denda oleh U.S. Justice Department and the Securities and Exchange Commission (SEC) , di mana Balai Penyedia dan Pengelola Pembiayaan Telekomunikasi dan Informatika (BP3TI) disebutkan di dalamnya. Pada tahun 2018, BP3TI berubah menjadi Badan Aksesibilitas …
-
Trendtech, Jakarta – Digitalisasi memegang peran penting dalam mewujudkan cita- cita Indonesia maju dan sejahtera sebagaimana Visi Indonesia Emas 2045. Untuk itu, Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi, Kementerian Komunikasi dan Informatika (BAKTI Kominfo) terus berupaya mempercepat pemerataan konektivitas digital melalui pembangunan infrastruktur digital khususnya di daerah terdepan, terluar dan tertinggal …
-
Trendtech, Lombok – Kominfo melalui Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informatika (BAKTI) optimis mampu membangun 7000 BTS hingga 2024 di daerah 3T (terdepan, terluar, dan tertinggal). Seperti diketahui hal ini dilakukan untuk mengatasi kesenjangan akses internet yang terjadi di kota dengan di daerah 3T. Di mana, menurut data, ada 7.904 wilayah …
-
Trendtech, Lombok – Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) menyebut pembangunan infrastruktur telekomunikasi yang merata merupakan pilar penting percepatan transformasi digital. Kemkominfo melalui Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) tengah menerapkan kerja sama operasi (KSO) bersama perusahan operator seluler yang memiliki lisensi di Indonesia. Adapun kerjasama KSO itu sebagai langkah lanjutan …
-
Trendtech, Lombok – Peran pemerintah dalam upaya menghadirkan jaringan telekomunikasi lewat BAKTI KOMINFO mulai dirasakan manfaatnya secara nyata oleh masyarakat di daerah 3T (terdepan, terluar, tertinggal). Tidak hanya fokus membangun infrastruktur, namun BAKTI secara berkala juga membangun ekosistem digital di daerah tersebut. Menurut Danny Januar Ismawan, Direktur layanan TI untuk …
-
Trendtech, Jakarta – XL Axiata dan Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kementerian Komunikasi dan Informatika (KEMKOMINFO) menandatangani kerja sama Program Penyediaan Telekomunikasi Selular 4G di Wilayah Terdepan, Terluar, Tertinggal (3T) guna mendorong transformasi digital di jaringan 4G di 132 titik di Sumatera. Presiden Direktur & CEO XL Axiata, Dian …
-
Trendtech, Jakarta – Infrastruktur Bisnis Sejahtera (IBS) sebagai penyedia infrastruktur telekomunikasi bermitra dengan ZTE Corporation telah menyelenggarakan acara peresmian menara Base Transceiver Station (BTS) di Desa Sawyatami Kabupaten Keerom, Provinsi Papua, Indonesia. Peresmian menara BTS ini dilakukan oleh Anang Achmad Latif selaku Direktur Utama, Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kominfo. Pembangunan tiga menara …
-
Trendtech, Jakarta – XL Axiata terus membangun infrastruktur jaringan 4G ke berbagai wilayah terpencil di Kawasan Timur Indonesia, termasuk pembangunan dengan mengoptimalkan skema Universal Service Obligation (USO), bekerja sama dengan Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) di sedikitnya 181 titik terpencil yang berada di Kepulauan Maluku yang sangat luas, serta di Papua. Pengoperasian …