Trendtech, Jakarta – TikTok bekerjasama dengan Sudah Dong, sebuah gerakan dan komunitas anti-bullying meluncurkan panduan bertajuk “Sama Sama Aman, Sama Sama Nyaman” untuk ajak pengguna ciptakan lingkungan internet yang positif. “TikTok menyediakan platform bagi siapapun untuk mengekspresikan kreativitasnya. Untuk itu, prioritas utama kami adalah memberikan lingkungan yang aman, di mana …