Trendtech, Jakarta – Crowdo mengumumkan peluncuran platform digitalisasi UKM pertama di Indonesia dengan teknologi neobank. Platform baru ini menargetkan untuk membantu basis klien UKM untuk mendigitalisasi transaksi supply chain lebih dari Rp 14 triliun dan mengakses pinjaman serta produk keuangan lainnya. Platform baru Crowdo menawarkan solusi sederhana dan hemat biaya …