Trendtech, Jakarta – Erajaya Active Lifestyle mengumumkan kehadiran DJI NEO yang telah tersedia di jaringan ritel Erajaya Group melalui dua opsi pembelian yang menjawab kebutuhan pelanggan setia. Seri drone terbaru dari DJI ini hadir untuk menyasar pengguna pemula berkat kemudahan dalam pengoperasian untuk mengabadikan momen terbaiknya. Djohan Sutanto, CEO Erajaya …