Trendtech, Jakarta – Kabar baik bagi pengguna smart TV LG keluaran tahun 2020 dan 2021, khususnya resolusi 4K dan 8K. Hal ini karena LG mengumumkan peningkatan fitur yang dapat secara otomatis memungkinkan pengaktifan Filmmaker Mode saat menikmati konten film dari layanan Prime Video. Berjalan mulai pekan depan, peningkatan fitur ini akan …