Trendtech, Jakarta – Samsung baru-baru ini memperkenalkan Galaxy M34 5G, smartphone 5G yang sarat dengan fitur-fitur terkini, seperti kamera utama 50MP yang diperkuat Optical Image Stabilization (OIS), baterai besar 6.000mAh yang awet, dilengkapi layar luas 6,5 inci Super AMOLED. Smartphone ini juga sudah dirancang dengan software antarmuka terbaru One UI 5.1, yang penuh …
Galaxy M34 5G
-
-
Trendtech, Jakarta – Dengan populasi pengguna Internet yang sudah mencapai 212,9 juta atau 77 persen dari populasi dan 167 juta di antaranya aktif menggunakan medsos, dan menghabiskan 5 jam 7 menit dengan perangkat mobile-nya setiap hari, Indonesia termasuk pasar yang potensial untuk digital content creation. Industri influencer ini sendiri diperkirakan akan mencapai US$269 juta …
-
Trendtech – Jelang tutup tahun 2023, Samsung meluncurkan smartphone baru di pasar Indonesia. Melengkapi seri Galaxy M, Samsung meluncurkan Galaxy M34 5G yang diposisikan sebagai smartphone kelas menengah alias mid-range, yang dibanderol seharga Rp4 jutaan. Galaxy M34 5G bisa dikatakan sebagai penerus dari pendahulunya, Galaxy M33 5G yang diluncurkan di …
-
Trendtech, Jakarta – Samsung hari ini meluncurkan Galaxy M34 5G, smartphone yang sempurna untuk ngonten seharian dan memaksimalkan gaya hidup para digital native. Perangkat ini hadir dengan layar luas 6,5 inci dengan refresh rate 120Hz, kamera utama 50MP yang dilengkapi OIS, dan baterai #GakAdaMatinya 6.000mAh yang awet. “Setelah pandemi berlalu, penggunaan smartphone di …