Trendtech, Jakarta – Lintasarta meluncurkan produk baru Lintasarta, GPU Merdeka (Graphics Processing Units) pada Rabu (21/8) di Hotel Kempinski, Jakarta. GPU Merdeka sebagai GPU-as-a-Service (GPUaaS) untuk infrastruktur AI, merupakan Sovereign AI Cloud dari NVIDIA yang dirancang sebagai supercomputing cloud dengan teknologi canggih dan terdepan di Indonesia. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan, menyampaikan, kemajuan teknologi digital …