Trendtech, Jakarta – Tim Grounded mengumumkan bahwa game ini sekarang telah dirilis secara penuh! Grounded tersedia di Xbox Series X|S, Xbox One, Windows 10/11, dan Steam seharga USD39,99, dan juga tersedia dengan Xbox Game Pass, PC Game Pass, dan Xbox Cloud Gaming (Beta). Setelah diluncurkan dalam mode Pratinjau Game/Akses Awal …