Trendtech, Jakarta – LG Electronics Indonesia (LG) menyerahkan 13,000 bibit tanaman bagi Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Selatan. Bibit ini diterima secara langsung oleh Ibu Hj. Fathimatuzzahra, S.Hut, MP selaku Kepala Dinas Kehutanan Provinsi Kalimantan Selatan. Bertempat di Martapura, hal ini menjadi bagian LG dalam menyambut Hari Bumi Sedunia yang diperingati …