Trendtech, Jakarta – Setelah diperkenalkan bersama Infinix GT 30 Pro akhir Mei lalu, Infinix XPAD GT akhirnya resmi meluncur di Indonesia pada 6 Juni 2025. Sebagai tablet gaming pertama dalam ekosistem GT Verse, perangkat ini menghadirkan pengalaman hiburan dan gaming yang lebih imersif berkat dukungan chipset Snapdragon 888, layar 2.8K …
HEADLINE
-
-
Trendtech, Jakarta – iQOO kembali menegaskan posisinya sebagai inovator dengan meluncurkan dua produk teranyarnya: iQOO Z10 dan iQOO Neo 10. Kedua ponsel ini tidak hanya membawa spesifikasi unggulan tetapi juga mencetak rekor baru yang diakui oleh Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI). Di tengah gaya hidup modern yang serba cepat, baterai besar menjadi kebutuhan …
-
Trendtech – Realme kembali menghadirkan ponsel berkualitas tinggi dengan harga yang lebih terjangkau melalui Realme GT 7T. Ponsel ini menempati posisi tepat di bawah varian GT 7, dengan selisih harga sekitar Rp1,5 juta lebih murah. Meskipun harganya lebih rendah, GT 7T tetap menawarkan pengalaman premium yang layak dipertimbangkan. Sebelum membahas perbedaannya dengan …
-
Laptop
Lenovo Legion Pro 7i Generasi Terbaru Resmi Hadir di Indonesia, Performa Gaming Tanpa Kompromi
Trendtech, Jakarta – Bagi para gamer kompetitif yang mencari laptop gaming bertenaga tinggi, kabar gembira datang dari Lenovo! Lenovo Legion Pro 7i (16”, Gen 10) resmi hadir di Indonesia dengan segudang fitur canggih yang siap membawa pengalaman gaming ke level tertinggi. Desain agresif, performa tangguh, dan teknologi pendinginan mutakhir menjadikannya …
-
Trendtech, Jakarta – Selama bertahun-tahun, Samsung setia mendengarkan keinginan penggemarnya—smartphone dengan layar lebih luas, kamera lebih tangguh, dan cara baru untuk tetap terhubung serta berkreasi. Kini, semua harapan itu terwujud dalam Galaxy Ultra, sebuah perangkat yang tidak hanya meningkatkan fitur-fitur unggulan, tetapi juga menghadirkan desain lebih ramping dan praktis. Inilah …
-
Trendtech, Jakarta – Samsung menghadirkan Galaxy Active Club, sebuah wadah inspiratif bagi siapa saja yang ingin menjalani gaya hidup sehat dan aktif. Komunitas ini tidak sekadar berkumpul untuk berolahraga, tetapi juga menjadi tempat berbagi motivasi, edukasi, dan dukungan untuk mencapai kebugaran fisik dan mental yang optimal. Menurut Annisa Maulina, MX Product …
-
Trendtech, Jakarta – ASUS baru saja memperkenalkan TUF Gaming Series Five, jajaran monitor gaming terbaru yang siap memanjakan para gamer dengan lebih dari 20 model berbeda. Seri ini hadir dengan peningkatan di lima aspek kunci: kecepatan, kelancaran gameplay, kualitas warna, fitur AI, dan kontrol yang lebih intuitif. Bagi gamer kompetitif, VG27AQML5A menjadi model flagship …
-
Trendtech, Jakarta – MODENA, brand global di bidang peralatan rumah tangga, kini menghadirkan terobosan terbaru: MODENA Seamless IoT. Sebuah ekosistem smart home yang tidak hanya menghubungkan berbagai perangkat, tetapi juga memahami kebutuhan penghuninya. Dengan teknologi Internet of Things (IoT) yang adaptif, efisien, dan personal, MODENA mengajak Anda merasakan pengalaman hidup cerdas melalui …
-
Trendtech, Jakarta – realme kembali membuktikan diri sebagai brand yang paham betul dengan denyut nadi anak muda Indonesia. Kali ini, mereka menghadirkan realme GT 7 Series, sebuah masterpiece yang siap menggeser definisi smartphone flagship. Tak sendiri, kehadiran realme Buds Air7 Pro dengan kecerdasan AI-nya melengkapi pengalaman teknologi yang lebih personal dan menyeluruh. …
-
Trendtech, Jakarta – Indonesia, dengan iklim tropisnya, seringkali membuat aktivitas sehari-hari terasa kurang nyaman karena suhu dan kelembapan yang tinggi. Apalagi saat musim kemarau, udara panas bisa sangat mengganggu, baik di dalam maupun luar ruangan. Nah, buat kamu yang aktif bergerak dan butuh solusi pendinginan praktis, kipas portabel JisuLife hadir sebagai …