Trendtech, Jakarta – Huawei turut berkontribusi pada peringatan Hari Jantung Sedunia melalui teknologi canggih yang membawa manfaat bagi konsumen dalam membantu menjaga kesehatan jantung melalui teknologi Huawei ECG yang dapat merekam dan menganalisis aktivitas electrophysiological jantung atau elektrokardiogram (ECG) secara otomatis melalui Huawei Watch GT 3 Pro dan Huawei Watch …