Trendtech, Jakarta – Inisiatif kampanye #InternetBAIK sebagai salah satu program Corporate Social Responsibility (CSR) Telkomsel terus memperkuat perannya dalam membangun karakter bangsa sebagai pengguna internet secara BAIK (Bertanggung Jawab, Aman, Inspiratif dan Kreatif). Vice President Corporate Communications Telkomsel Denny Abidin mengatakan, internet terus berkembang pesat dan kini begitu dekat dengan …