Trendtech, Jakarta – IndiHome berkomitmen untuk selalu menghadirkan inovasi dan olahraga elektronik (eSport) di Indonesia, IndiHome meluncurkan Limitless ESport Academy (LEAD). LEAD by IndiHome merupakan akademi eSport dengan konsep athlete enablement, yaitu memberdayakan dan melatih seorang gamer (player) yang semula bermain game sebatas hobi, menjadi professional player (pro player) yang bermental …