Trendtech, Jakarta – Logitech mengumumkan MX Anywhere 3 dan MX Anywhere 3 for Mac resmi hadir di Indonesia. MX Anywhere 3 merupakan sebuah mouse wireless yang ringkas, low-profile, dan dirancang khusus untuk para kreator, developer, dan siapapun yang mencari kinerja dan performa tinggi, portabilitas, serta kenyamanan dimanapun mereka pergi dan …