Trendtech, Jakarta – HMD Global baru saja meluncurkan feature phone terbarunya Nokia 125 dan Nokia 150. Nokia 125 memiliki layar warna QVGA 2,4 inci yang berada di atas layar alfanumerik. Ponsel ini memiliki desain candy bar dengan sudut melengkung dan tombolnya cukup besar. Untuk dapur pacunya menggunakan prosesor MTK yang …