Trendtech, Jakarta – OPPO meluncurkan perangkat terbaru seri OPPO Reno5 di Indonesia secara resmi pada hari ini (12/1/2020). OPPO Reno5 hadir dengan dua fitur performa video terdepan yakni AI Mixed Portrait, video eksposur ganda. Sementara itu, fitur lain seperti 50W Flash Charge, 90Hz AMOLED Screen, desain ramping dan ringan, serta …
OPPO Reno5
-
-
Trendtech, Jakarta – OPPO mengkonfirmasi bahwa perangkat Reno5 yang akan akan menitikberatkan pada kemampuan videografi. Hal ini terlihat melalui halaman resmi peluncuran Reno5 pada tautan https://www.oppo.com/id/events/reno5. Disana juga terlihat jelas tanggal peluncuran perangkat Reno5 pada 12 Januari 2021 mendatang. “Kami telah memutuskan tanggal perkenalan Reno5 di Indonesia pada 12 Januari …
-
Trendtech, Jakarta – Sebelumnya OPPO telah memberikan bocoran mengenai gambar resmi perangkat Reno5. Dari gambar dapat dilihat bahwa bentuk perangkat Reno5 sangat identik dengan pendahulunya. Yang terlihat membedakan hanyalah keberadaan kamera depan yang berjenis single punch hole, sayangnya besaran megapixelnya sampai saat ini belum dapat diketahui. Kali ini, muncul bocoran …
-
Trendtech, Jakarta – OPPO mendulang kesuksesan dengan perangkat Reno4 yang diluncurkan secara resmi pada 6 Agustus 2020 yang lalu. Perangkat ini menjadi salah satu penyumbang terbesar untuk pangsa pasar smartphone OPPO di kuartal 3 tahun ini. Keadaan ini tidak lantas membuat OPPO puas. Rupanya, OPPO sudah mempersiapkan OPPO Reno5 sebagai …