Trendtech, Jakarta – Pertumbuhan esports di Indonesia berhasil menyita perhatian dari audiens mancanegara yang hadir di Australia Indonesia Business Council (AIBC) Conference 2022. Pertanyaan hadirin terkait arah perkembangan tersebut dijawab oleh delegasi Indonesia yang juga menjabat sebagai Kepala Bidang Hukum dan Legalitas sekaligus juru bicara Pengurus Besar Esports Indonesia (PB …