Trendtech, Jakarta – Kemajuan teknologi telah membuat pengiriman file dari satu perangkat ke perangkat lain menjadi semakin mudah. Tapi Samsung melangkah lebih maju dengan membuat aktivitas berbagi file atau dokumen lebih terlindungi, apalagi kalau file yang kamu bagikan termasuk sangat penting, rahasia, atau sensitif. Untuk melindungi data-data pentingmu, Samsung telah memperkenalkan fitur Private Share, yang …