Trendtech, Jakarta – XL Axiata telah menyelenggarakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (“Rapat”) 2020 pada Senin (18/5). Rapat diselenggarakan dalam metode yang berbeda dari sebelum-sebelumnya guna menghindari penyebaran COVID-19. Ada 7 (tujuh) mata acara Rapat yang diajukan permohonan persetujuannya, termasuk diantaranya persetujuan untuk pembagian deviden, serta perubahan susunan Direksi dan …