Trendtech, Jakarta – Dalam upaya mendukung transformasi digital di sektor perpajakan, TelkomMetra, anak usaha PT Telkom Indonesia , melalui Strategic Business Unit (SBU) Digital Tax, menjalin sinergi strategis dengan Sipajak, platform layanan perpajakan online resmi terdaftar sebagai Mitra DJP Online. Kolaborasi ini bertujuan untuk membantu perusahaan-perusahaan di Indonesia menghadapi tantangan …