Trendtech, Jakarta – TECNO mengejutkan dunia dengan meluncurkan SPARK Slim di ajang Mobile World Congress (MWC) 2025. Smartphone konsep ini tidak hanya memecahkan rekor ketipisan dengan desain ultra-sleek setebal 5,75mm, tetapi juga menawarkan performa tangguh dan baterai berkapasitas besar 5200mAh. Dengan kombinasi desain futuristik dan teknologi canggih, SPARK Slim siap …