Trendtech, Jakarta – Perusahaan Original Equipment Manufacturers (OEM) seluler dan apps store alternatif seperti Xiaomi, Vivo, dan OPPO menghasilkan lebih dari 50 persen pengiriman handset global pada tahun 2022, dan peraturan baru di seluruh negara-negara Asia Pasifik (APAC) mendiversifikasi ekosistem seluler di tahun-tahun mendatang. Ini termasuk keputusan terbaru dari Komisi …