Trendtech, Jakarta – Bosch melalui Divisi Home Appliances, resmi membuka Bosch Home Experience Center pertama di Indonesia. Melalui Bosch Home Experience Center, pelanggan dapat mencoba secara langsung produk-produk Bosch pada lingkungan rumah yang sesungguhnya. President Director Bosch Home Appliances di Indonesia Anil Narula mengatakan, Bosch Home Appliances terus berinovasi untuk menghadirkan peralatan …