Trendtech, Jakarta – Meorient Exhibition International sebagai trade exhibition organizer akan kembali menggelar secara serentak tiga pameran dagang skala internasional yaitu Building & Decoration Expo (BDExpo), Appliances & Electronic Show (AES), dan HomeLife pada 13-16 Maret 2024 di JIExpo Kemayoran Jakarta. Larissa Zhou, selaku General Manager Meorient Exhibition International menegaskan …