Trendtech, Jakarta – Bank OCBC NISP telah memanfaatkan Oracle Cloud Human Capital Management (HCM) untuk otomatisasi sistem pengelolaan sumber daya manusia (SDM) dan peningkatan proses kerja dalam bisnis perbankan. Dengan menggunakan Oracle Fusion Cloud HCM, Bank dapat memanfaatkan teknologi berbasis cloud yang terukur untuk membantu perampingan proses serta memanfaatkan data yang …