Trendtech, Jakarta – Qiscus, meluncurkan produk terbarunya dalam Conversa 3.0. Melalui solusi ini, Qiscus membawa kolaborasi teknologi Omnichannel dan Artificial Intelligence (AI) sebagai strategi perkembangan bisnis. Evan Purnama, CTO Qiscus, mengatakan, menyadari pentingnya menjaga hubungan dengan pelanggan, kami memahami bahwa bisnis harus sigap merespons kebutuhan dan harapan mereka. Qiscus percaya …