Trendtech, Jakarta – Hari ini Sabtu, (22/02/2020) Tokopedia menggelar konferensi teknologi pertama bertajuk Tokopedia START Summit 2020 di The Kasablanka Hall, Jakarta, hari ini (22/02/2020). Mengusung tema ‘Transforming Indonesia Through Technology’, Tokopedia START Summit 2020 ini mengajak para Anak muda berbagi pengalaman para pegiat teknologi, mulai dari startup, perusahaan, komunitas …